Month: March 2024

Gathering-Distributor-DGW-Fertilizer

GATHERING DISTRIBUTOR DGW Fertilizer, Tingkatkan Sinergitas Jalinan Kerjasama

Jakarta – Dalam rangka mempererat jalinan kerjasama, DGW Fertilizer yang merupakan salah satu unit bisnis DGW Group melaksanakan Gathering Distributor pada 19- 20 Februari 2024 berlokasi di Swissotel Jakarta PIK Avenue. Gathering Distributor dilaksanakan untuk meningkatkan sinergitas janinan kerjasama antara Prinsipal yaitu DGW Fertilizer dan Distributor. Dalam kesempatan ini, David Yaory, Group CEO DGW Group dalam sambutannya …

GATHERING DISTRIBUTOR DGW Fertilizer, Tingkatkan Sinergitas Jalinan Kerjasama Read More »

CAKRA-PANDAWA-MAP-PLUS

CAKRA PANDAWA MAP PLUS, Memacu Pertumbuhan dan Kualitas Tanaman!

Sobat DGW Fertilizer!Apakah Sobat pernah mendengar istilah Pupuk Monoamonium Phospate atau pupuk MAP ? Pupuk MAP adalah jenis pupuk hara makro majemuk yang menyediakan unsur hara fosfor dan nitrogen bagi tanaman. Kedua unsur hara tersebut berperan penting untuk pertumbuhan tanaman Sobat! Unsur Phospat berperan penting dalam perkembangan akar, batang, bunga dan pematangan buah. Selain itu, …

CAKRA PANDAWA MAP PLUS, Memacu Pertumbuhan dan Kualitas Tanaman! Read More »

Pupuk-Terbaik-Tanaman-Cabai

Aplikasi Pupuk KNO3 CRYSTAL, Tingkatkan Hasil Panen dan Kualitas Cabai!

Sobat DGW Fertilizer, Pupuk KNO3 atau Pupuk Kalium Nitrat merupakan salah satu jenis pupuk majemuk yang banyak digunakan oleh petani. Pupuk jenis ini popular dikalangan petani karena kandungan Nitrogen dan Kalium yang efektif untuk meningkatkan pertumbuhan dan perkembangan tanaman. Pupuk KNO3 mengandung senyawa Nitrogen dalam bentuk Nitrat yang membantu tanaman menyerap unsur Nitrogen dengan cepat. …

Aplikasi Pupuk KNO3 CRYSTAL, Tingkatkan Hasil Panen dan Kualitas Cabai! Read More »